Selamat datang di Website Resmi Apotek Efpe.
Kami menjual berbagai macam obat, obat herbal, obat herbal terstandar, fitofarmaka dan lain-lain.
Demi meningkatkan pelayanan di apotek kami, maka kami mulai sekarang sudah bisa melayani pembelian dengan cara online, silakan Anda melihat-lihat berbagai macam produk kami di menu Produk.
PHENACOLD EXPECTORANT
OBAT

PHENACOLD EXPECTORANT (BOTOL 60ML)

Kategori OBAT
Stok Tersedia
Harga Rp 13.200 Rp 13.000
Komposisi
Per 5 mL : Diphenhydramine HCl 12.5 mg, Ammon Cl 100 mg, K guaiacolsulfonate 30 mg, Na citrate 50 mg

Dosis
Dewasa: 10 mL 3-4 x sehari.
Anak 6-12 thn: 5 mL 3-4 x sehari.

Aturan Pakai
Bersama atau tanpa makanan.

Perhatian

Epilepsi, gangguan fungsi prostat, glaukoma, penyakit jantung. Gejala batuk yang tidak membaik atau timbul demam selama 2 hari. Dpt mengganggu kemampuan untuk mengemudi atau menjalankan mesin. Anak 6 tahun. Hamil.

Kontra Indikasi
Terapi antibiotik dengan efek ototoksik. Bayi. Laktasi.

Efek Samping
Mengantuk, pusing, gangguan koordinasi, nyeri epigastrium.

Golongan Produk
Obat Bebas Terbatas (Biru)

Kemasan
Dus, Botol @ 60 ml

Manufaktur
Caprifarmindo

No. Registrasi
BPOM: DTL0832402037A1